Informasi Karang Gigi | Kawat Gigi | Gigi Berlubang

Thursday, September 3, 2015

Cabut gigi saat hamil apakah boleh?

Apakah ibu hamil boleh cabut gigi? Pertanyaan itulah yang sering mucul karena ada beberapa ibu hamil yang mengalami sakit gigi. Pencabutan gigi sebenarnya ditakutkan bisa mempengaruhi janin yang sedang dikandungnya.
Cabut gigi saat hamil apakah boleh?
Sebaiknya hal ini dikonsultasikan secara langsung kepada dokter kandungan terlebih dahulu apakah kondisi janin baik-baik saja atau bagaimana. Jika dalam keadaan sehat atau normal, maka dokter gigi akan memberikan obat pereda nyeri yang sesuai dengan kebutuhan dan dosis pada waktu hamil.
Selama sakit gigi, ibu hamil harus banyak mengkonsumsi sayuran dan buah. Hal itu bisa meredakan nyeri sakit gigi secara alami. Jangan sampai mengkonsumsi obat-obatan yang tidak sesuai dengan rekomendasi dokter gigi.
Baca juga penyebab sakit gigi saat hamil
Jadi kesimpulannya adalah pencabutan gigi saat hamil sebaiknya tidak dilakukan karena bisa mempengaruhi kondisi janin. Jika benar-benar harus dicabut, perlu dikonsultasikan dengan dua dokter yakni dokter kandungan dan dokter bedah mulut. Dokter akan memutuskan boleh atau tidaknya tindakan pencabutan gigi.
Rating: 4.5

0 comments:

Post a Comment